Postingan

Kerajinan Dari Bahan Limbah Berbentuk Bangun Datar

Gambar
  Kerajinan Dari Bahan Limbah Berbentuk Bangun Datar nama : Khairunnisa Rizki Arvidayanti kelas    : XI MIPA 2 (MAN 1 Lubuklinggau) source : http://kerajinanprakarya.blogspot.com/2020/01/kerajinan-bahan-limbah-bangun-datar.html source: google Secara umum jenis bahan limbah untuk produk kerajinan dapat dibagi menjadi dua kelompok yaitu bahan limbah berbentuk bangun datar dan bahan limbah berbentuk bangun ruang. Beberapa kerajinan dari bahan limbah berbentuk bangun datar akan diuraikan secara singkat pada penjelasan berikut ini. Namun, materi yang diuraikan di sini merupakan contoh saja, kalian dapat mempelajarinya sebagai pengetahuan dan diharapkan dapat mengeksplorasi pengetahuan lainnya sebagai bahan pengayaan. Kerajinan Dengan Memanfaatkan Bahan dari Limbah Berbentuk Bangun Datar 1. Kerajinan dari Limbah Kulit Jagung Kulit jagung merupakan limbah pertanian dari tanaman jagung. Kulit jagung kerap kali tidak diperhatikan, bahkan dianggap sampah sehingga biasanya dibuang. Sampah kulit j